Fitur Filter pada Tabel Parameter

Pada Autodesk Inventor, semua parameter design yang kita buat akan direkam dn ditampilkan pada tabel parameter.
parameters

Kali ini yang dibahas adalah cara menampilkan model parameter yang sudah diganti namanya (renamed). Misalnya seperti berikut ini

Model parameter
Secara default, nama parameter adalah d01, d02, d03 dst.
Nah bagaimana agai kita lebih mudah untuk mengatur parameter kita hanya mengumpulkan atau menampilkan parameter yang sudah diganti namanya?
Caranya gunaka Filter, tombolnya ada di kiri bawah seperti pada gambar berikut.

Filter

Semoga bermanfaat :)
Fitur Filter pada Tabel Parameter Fitur Filter pada Tabel Parameter Reviewed by Insan Gunawan on April 04, 2018 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Facebook

Diberdayakan oleh Blogger.